Cara Flash Samsung Galaxy V Plus G318HZ


Perkembangan dunia teknologi yang begitu pesat sering menjadi headline-headline di lini massa akhir-akhir ini. Begitu banyaknya perusahaan yang terjun di bidang ini semakin membuat ramai persaingan baik secara teknologi maupun bisnis di dalamnya. Dan Samsung adalah salah satu brand yang cukup pesat perkembangannya, fokus utama mereka memang untuk memenangkan pangsa pasar konsumen dengan mengembangkan perangkat berbasis android. Sehingga tidak bisa dipungkiri, kini samsung sudah benar-benar dikenal dengan produk nya. 
Namun kali ini saya tidak akan membahas secara keseluruhan dan mendetail mengenai pangsa pasar samsung . Kali ini saya akan berbagi tentang bagaiamana cara Flashing Samsung Galaxy V Plus.
Baiklah langsung saja silahkan Download terlebih dahulu bahan-bahan yang dibutuhkan, di bawah ini saya sediakan link untuk download :

1. Samsung USB Driver

2. Odin3

3. Firmware Samsung Galaxy V G318HZ

Jika sudah di download silahkan Ekstrak file-file nya, dan ikuti panduan di bawah ini :

* Langkah pertama silahkan install samsung usb driver nya
* Kemudian buka program odin ( run as Administrator )
* Arahkan  AP button ke folder firmware yang tadi di download dan sudah di ekstrak
* Cari file er ekstensi .tar di dalam folder tersebut



* Selanjutnya posisikan ponsel ke mode download ( tekan tombol vol down + Home + Power   dilanjutkan dengan menekan tombol vol Up setelahnya).
*Kemudian Hubungkan ke PC
* Jika driver usb terinstall dengan benar, program Odin akan mendeteksi, dan pada kolom pertama ID : Com akan berubah menjadi Biru

 

* Jika langkah-langkah di atas selesai, selanjutnya klik start untuk memulai Flashing ponsel anda

 

* Proses Flash akan membutuhkan waktu kurang lebih 3-5 menit, silahkan sabar menunggu


* Proses selesai, ponsel akan retart secara otomatis dan masuk ke layar utama wizard setting
* Saran, untuk lebih optimal silahkan factory reset ponsel anda setelah proses flash selesai.


Sekian, jika mengalami kendala saat proses flashing atau saat unduh file-file di atas, silahkan tinggalkan komentar di bawah

Terimakasih, Semoga bermanfaat
Sampai jumpa di trik-trik berikutnya

0 Response to "Cara Flash Samsung Galaxy V Plus G318HZ"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.